Senin, 12 Oktober 2015

MEA (Masyarakat Ekonomi ASEAN)


1.Pengertian Masyarakat Ekonomi ASEAN



"MEA adalah bentuk integrasi ekonomi ASEAN dalam artian adanya system perdagaangan bebas antara Negara-negara asean. Indonesia dan sembilan negara anggota ASEAN lainnya telah menyepakati perjanjian Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA) atau ASEAN Economic Community (AEC)."


2. Peluang dan tantangan Indonesia dalam kegiatan Masyarakat Ekonomi ASEAN














a. Pada sisi aspek perdagangan
            MEA akan menjadi peluang besar bagi Indonesia karena disisi perdagangan  akan berkurang bahkan mungkin tidak ada,dari sisi ini Indonesia mendapat kesempatan untuk menguasai pasar dunia, dengan adanya ini dapat membantu meningkatkan GDP indonesia. Disisi lain ada juga tantangan dari sisi ini Indonesia harus berusahakeras menjaga keamanan para ilegal yang bisa merusak pangsa pasaran perdagangan.
b. Pada sisi aspek Investasi
           Indonesia akan mendapatkan pemasukan Foreign Direct Investment (FDI) yang akan berdampak memajukan  kesejahteraan perekonomian yang dapat menstimulus perkembangan teknologi ,membuka lapangan kerja, dan pengembangan sumber daya manusia.
c. Aspek ketenagakerjaan
            Indonesia dapat  memperluas lapangan pekerjaan dengan keahliannya masing masing serta  akses untuk pergi keluar negeri dalam rangka mencari pekerjaan menjadi  lebih mudah bahkan bisa jadi tanpa ada hambatan tertentu. MEA juga menjadi kesempatan yang bagus bagi para wirausahawan untuk mencari pekerja terbaik sesuai dengan kriteria yang diinginkan.
Dari beberapa aspek ini  Indonesia dapat memperoleh beberapa keuntungan diantaranya meningkatkan pertumbuhan ekonomi. Namun hal itu juga harus diikuti oleh perbaikan kualitas sumber daya manusia, dan pemanfaatan sumber daya alam semaksimal mungkin.

3.  Resiko yang dihadapi Indonesia saat MEA dalam bidang Pertanian



a. competition risk 
akan muncul dengan banyaknya barang impor yang akan mengalir dalam jumlah banyak ke Indonesia yang akan mengancam industri lokal dalam bersaing dengan produk-produk luar negeri yang jauh lebih berkualitas. Dan juga bisa mempengaruhi produk pasaran indonesia.


b. exploitation risk

            indonesia sebagai negara yang sumberdaya alam yang melimpah  Tidak tertutup kemungkinan juga eksploitasi yang dilakukan perusahaan asing dapat merusak ekosistem di Indonesia,


c. resiko ketenagakerjaan
resiko yang akan muncul dalam Masyarakat Ekonomi ASEAN adalah persaingan industri lokal dengan industri asing, pengeksploitasian sumber daya alam oleh Negara asing, serta persaingan tenaga kerja lokal dengan tenaga kerja asing yang lebih berkualitas.

4.Cara menghadapi Masyarakat Ekonomi ASEAN dalam bidang Pertanian


untuk mengatasi tantangan serta resiko yang mungkin akan muncul dalam Masyarakat Ekonomi ASEAN dapat dilakukan dengan membekali diri dengan ilmu pengetahuan, menanamkan rasa cinta terhadap produk dalam negeri, serta mempertajam soft skill dan hard skill masyarakat. Dan bisa juga menghambat masuknya barang yang legal ke Indonesia mungkin dengan cara ini dapat menghasilkan produk produk yang berkualitas dari segi pertanian maupun dari segi yang lain.


5.KESIMPULAN
  Indonesia memiliki peluang untuk memanfaatkan keunggulan skala ekonomi dalam negeri sebagai basis memperoleh keuntungan. Indonesia masih memiliki banyak tantangan dan risiko-risiko yang akan muncul bila MEA telah diimplementasikan. Dengan adanya MEA ini indonesia mendapat banyak keuntungan dari berbagai aspek, hubungan antar negara yang menjadi pendukung perekonomian.


2 komentar:

  1. Donaco Poker Sebagai Situs Agen Poker Online Uang Asli Yang Menyediakan Transaksi Dari Bank Bca, Bni, Bri, Mandiri dan Danamon Memberikan Minimal Deposit Yang Sangat Murah Serta Menyediakan Hadiah Jackpot Setiap Harinya Dan Bisa Bermain Dengan Para Player Dari Seluruh Kota Yang Ada Di Indonesia.

    Waktu Yang Relatif Singkat Dalam Semua Proses Transaksi Akan Semakin Membuat Para Member Betah Dan Puas.

    Hubungi Kami Secepatnya Di :
    WHATSAPP : +6281333555662

    BalasHapus